Satuan Brimob Polda Kaltim kembali melaksanakan acara pengukuhan dan
Serah Terima Jabatan Kaden dan Kasi jajaran Satuan Brimob hari pagi tadi
(26/08), di Aula Mako Satuan Brimob. Sertijab dan pengukuhan ini
dipimpin langsung oleh Kasat Brimob Polda Kaltim Kombes Pol. Drs.
Subnedih, SH.
Pelaksanaan Samjas Semester 2 Subden 3 Pelopor
Anggota
Subden 3 Detasemen C Pelopor melaksanakan Kesamaptaan Jasmani Semester 2 di Mako Subden 3 Pelopor Nunukan yang dipimpin oleh Iptu Anton Saman, SH pada hari
Rabu tanggal 13 Agustus 2014 kemarin.
Pelaksanaan Trabas Subden 3 Pelopor
Anggota Subden 3 Detasemen C Pelopor melaksanakan Trabas bersama di Wilayah Kabupaten Nunukan yang dipimpin oleh Iptu Anton Saman, SH pada hari Sabtu tanggal 9 Agustus 2014 kemarin.
Langganan:
Postingan (Atom)